Pasang hologram volumetrik dirumahmu

Pasang hologram di rumahmu

   Jika anda orang yang memiliki banyak uang lebih dan bingung untuk menghabiskannya. Mulailah dengan melihat "display volumetrik pribadi" di rumah anda. Dikatakan ia volumetrik karena ia akan membiarkan anda benar-benar melihat VR(benar-benar konten 3D) tanpa bantuan headset. Jadi anda dapat berbagi konten dengan orang-orang di sekitar anda. Layar ini juga sangat interaktif, jadi anda dapat memindahkan hal sekitar anda hanya dengan menggeser layarnya yang sangat sensitif, melambaikan tangan di depan layar ataupun memasangkan game kontroller.
    Perusahaan mengklaim kalau ini adalah display volumetrik pribadi terjangkau pertama di dunia. Sperti memiliki perangkat aneh yang sama dengan harga keluar jauh. Untuk harga pre-order sekarng mencapai $999. 
    Namun untuk sekarang ini, perangkat ini lebih dikhususkan untuk para developer/pengembang yang ingi membuat konten untuk perangkat tersebut. Seperti pengalaman engadget.com yang sudah mencobanya. Menurutnya perangkat ini belum siap untuk umum. Walaupun perusahaan sudah menjanjikan tampilan 3D holograph, namun nampaknya grafis masih terlihat samar, terutama pada cahaya terang. Meskipun sudah dilengkapi dua juta pixel 3D namun gambar masih nampak agak kabur. Tapi jangan salah paham, menurut engadget perangkat ini tetap sangat menyenangkan untuk dimainkan. 
    Perusahaan menggunakan teknologi yang sudah dikembangkan yang disebut "lightfolding". Dengan jutaan tempat lampu kaca yang membentuk kubus dengan ukuran 21,2 x 10,6 x 7,6 inci. Dan dimensi layar adalah 10,1 x 7,6 x 5,9 inch yang bertindak sebagai kanvas untuk pertunjukkan cahaya . Proyektor ini bertempat di bagian bawah unit . Dengan fitur opsional add-on motion.  Anda dapat melambaikan tangan di depan layar untuk memindahkan objek sekitar, Atau menggunakan panel sentuh yang sudah disertakan. 
   
Perangkat juga sudah terintegrasi dengan Unity3D. Jadi para pengembang dapat dengan mudah menampilkan proyek mereka pada perangkat ini. Sebuah toko aplikasi juga akan tersedia dengan beberapa aplikasi gratis, termasuk 3D etch-a-sketch, adobe animate, volume cat, volume sculpt serta game arcade volumetrik. Dan juga akan menawarkan aplikasi holoflix, sebuah aplikasi iPad yang memungkinkan Anda merekam dan memutar video volumetrik.

   Perusahaan juga menekankan untuk membiarkan sekelompok orang untuk menikmati "konten 3D secara bersamaan tanpa aksesoris tambahan" seperti headset. Tapi glasses-free 3D TVs dan proyektor telah melakukan itu, dan memberikan kualitas gambar yang superior juga. The HoloFlex, penutup smartphone yang sedikit mirip dengan Volume, juga menderita masalah yang sama yaitu resolusi, meskipun menggunakan teknologi yang berbeda. Saya tidak akan menyangkal bahwa ide tampilan hologram pribadi cukup keren dan bisa menjadi alat yang hebat untuk pekerjaan kolaboratif. Tapi gagasan bahwa perangkat seharga $999 adalah "terjangkau" sangat sulit untuk mengulang kenyataan perangkat sebelum-sebelumnya dengan wajah lurus. Tapi semoga saja dengan pengalaman akan menjadi lebih baik di generasi kemudian. Dan sulit untuk melihat tipe konsumen untuk menjual volume tersebut.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

3 step mengatasi pengembang tidak dipercaya di iphone.

4 custom ROM terbaik android terbaru, full kostumisasi tanpa batas

Iphone 7 harga dan spesifikasi.